PUPR Bakal Bangun 1.879 Hunian Murah di Bandung, Berapa Harganya?

Iqbal Dwi Purnama
PUPR bangun rusun di Bandung (Dok. PUPR)
 

"Lokasi Proyek KPBU Rusun Cisaranten strategis dekat pusat Kota Bandung, sekitar Jalan AH Nasution Kota Bandung. Rumah Susun Cisaranten akan memiliki fasilitas yang lengkap mengusung tema bangunan gedung hijau dengan view riverside, yang ekonomis dan ramah lingkungan," ucap Herry. 

Lebih lanjut Herry memaparkan harga rusun nantinya akan terjangkau. Adapun, harganya dibanderol mulai dari Rp250 juta dengan cicilan ringan dan akan mendapatkan subsidi pembiayaan dari pemerintah bagi yang memenuhi syarat.

Masyarakat yang ingin mengetahui informasi lebih lanjut, bisa mendatangi acara Expo Properti Kota Bandung. Acara pameran ini akan menjadi kesempatan emas bagi warga Bandung untuk dapat mulai mendaftarkan diri dan memastikan menjadi salah satu penghuni rusun Cisaranten saat konstruksi selesai di 2025 nanti.

"Silakan mengunjungi booth kami di nomor 31-32 dan memastikan data-data yang diberikan saat mengisi link minat sudah benar, agar kami dapat menghubungi kembali. Selain itu juga dapat mengikuti beberapa rangkaian talkshow yang kami adakan hari ini dan juga pada tanggal 14 Juli 2023," pungkasnya.

Editor : Puti Aini Yasmin
Artikel Terkait
Bisnis
11 hari lalu

Libur Nataru, Ribuan Wisatawan Malaysia Pilih Whoosh Menuju Bandung

Nasional
12 hari lalu

Airlangga: Banyak Turis Malaysia Manfaatkan Whoosh untuk Belanja di Bandung

Nasional
13 hari lalu

Seskab Teddy Bertemu Kepala BP BUMN, Bahas Pembangunan Hunian Korban Bencana

Nasional
15 hari lalu

KAI: Jalur Kereta Api Bandung dan Cianjur Jadi Prioritas Reaktivasi

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal