Raksasa Kosmetik Revlon Ajukan Kebangkrutan, Ini Penyebabnya

Dinar Fitra Maghiszha
Raksasa kosmetik Revlon ajukan kebangkrutan, ini penyebabnya. Foto: Reuters

Selain merek Revlon, perusahaan juga memiliki merek terkenal lain, seperti Elizabeth Arden, Almay dan Cutex, serta parfum yang digawangi oleh Christina Aguilera dan Britney Spears.

Dalam beberapa tahun terakhir, Revlon telah menghadapi persaingan yang meningkat dari merek-merek baru yang didukung oleh selebriti seperti kosmetik milik Kylie Jenner, yakni Kylie Cosmetics dan Fenty Beauty milik Rihanna.

Dengan mengajukan perlindungan kebangkrutan Bab 11 di AS, Revlon akan dapat terus beroperasi saat sedang menyusun rencana untuk membayar krediturnya.

Presiden dan Kepala Eksekutif Revlon Debra Perelman mengatakan, "Pengajuan kebangkrutan akan memungkinkan perusahaan untuk menawarkan kepada pelanggannya produk ikonik yang telah kami berikan selama beberapa dekade, sambil memberikan jalur yang lebih jelas untuk pertumbuhan kami di masa depan".

Namun, Bursa Efek New York menyatakan, mereka telah memulai proses penghapusan saham perusahaan dari platformnya.

Editor : Jujuk Ernawati
Artikel Terkait
Nasional
2 jam lalu

Merger BUMN Karya Batal Rampung Tahun Ini, Mundur Jadi Kuartal I 2026

Nasional
2 hari lalu

Lapor ke Prabowo, Mendagri Tito Pastikan Inflasi Terkendali

Nasional
6 hari lalu

Purbaya Tarik Utang Baru Rp570,1 Triliun per Oktober 2025

Makro
10 hari lalu

Utang Luar Negeri RI Turun jadi Rp7.105 Triliun di Kuartal III 2025

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal