Segini Gaji Deddy Corbuzier sebagai Stafsus Menhan

Puti Aini Yasmin
Deddy Corbuzier dilantik menjadi Stafsus Menhan pada Selasa (11/2/2025). Foto: @dc.kemhan/Instagram)

JAKARTA, iNews.id - Selebritas Deddy Corbuzier ditunjuk menjadi Staf Khusus (Stafsus) Kementerian Pertahanan (Kemhan) bidang komunikasi publik. Menurut Kepala Biro Info Pertahanan (Infohan) Setjen Kemenhan, Brigjen TNI Frega Wenas Inkiriwang penunjukan itu karena Deddy merupakan influencer:

"Staf khusus untuk komunikasi publik. Karena kita tahu pak Deddy ahli komunikasi, dalam arti influencer, kita tahu pak Deddy ini dia salah satu pakar di bidang komunikasi," tutur dia dikutip Rabu (12/2/2025).

Lantas, Berapa Gaji Deddy Corbuzier sebagai Stafsus Menhan?

Melansir Peraturan Presiden (Perpres) Nomor 140 Tahun 2024 gaji stafsus setara dengan eselon I B. Adapun gaji pokok eselon I B adalah Rp3.723.000 hingga Rp6.114.500 per bulan.

Editor : Puti Aini Yasmin
Artikel Terkait
Nasional
5 hari lalu

Berapa Gaji PPPK yang Buat Suami di Aceh Ceraikan Istrinya setelah Lulus Tes?

Nasional
11 hari lalu

Program Magang Bergaji Gelombang 2 Dibuka November, Pemerintah Gelontorkan Rp1,4 Triliun

Nasional
16 hari lalu

Seskab Teddy Buka-bukaan soal Gaji Program Magang Fresh Graduate, Berapa?

Nasional
19 hari lalu

Berapa Tunjangan PPPK Paruh Waktu? Cek di Sini Informasinya

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal