Selamat! Alfamart Dinobatkan Jadi Emiten Ritel Terbaik 2024

Rizqa Leony Putri
Corporate Communications GM Alfamart Rani Wijaya saat menerima penghargaan kategori Perdagangan Ritel Barang Primer Terbaik pada 2024 untuk Alfamart. (Foto: dok Alfamart)

"Ini kedua kalinya kita (Alfamart) meraih penghargaan Bisnis Indonesia Award (BIA) untuk kategori yang sama. Ini merupakan kebanggaan tersendiri bagi kami dimana Alfamart masih menjadi toko ritel favorit dalam memenuhi kebutuhan pokok harian masyarakat," ujarnya.

Rani menambahkan, hasil yang diraih Alfamart ini juga merupakan bagian dari kontribusi semua karyawan dan managemen yang sepenuh hati melayani Indonesia, terlebih khususnya bagaimana memberikan pelayanan yang inovatif dengan beradaptasi pascapandemi Covid-19 dan tantangan global yang terjadi sampai saat ini.

"Penghargaan ini juga terasa spesial bagi kami, tepat di tahun ini Alfamart berusia 25 tahun Melayani Indonesia, sehingga kami akan terus memberikan pelayanan dan kepuasan terbaik untuk konsumen setia kami," tuturnya.

Seperti diketahui, gelaran BIA 2024 mengusung tema Agility in Uncertainty yang sejalan dengan tuntutan korporasi untuk beradaptasi pascaCovid-19 dan tantangan di era global saat ini.

Editor : Rizqa Leony Putri
Artikel Terkait
All Sport
5 jam lalu

Luncurkan Skuad Lengkap, Jakarta Livin' by Mandiri Siap Tancap Gas di Proliga 2026

Nasional
9 jam lalu

Menteri PANRB Bahas Penguatan Organisasi Perwakilan RI dengan Menteri Luar Negeri

Nasional
2 hari lalu

Perbaiki Konektivitas Bencana Sumatra, Bank Mandiri dan Kemenhan Bangun 5 Jembatan Bailey

Nasional
3 hari lalu

Sederet Capaian Kementerian PANRB 2025, Dorong Transformasi Digital Pemerintah

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal