Tingkatkan Layanan, PTSP Goes to Mall 2019 Gandeng BUMN hingga Startup

Rully Ramli
Wakil Wali Kota Jakarta Selatan, Arifin saat meninjau sejumlah unit layanan dalam kegiatan PTSP Goes to Mall 2019 di One Belpark Mall, Cilandak, Jakarta Selatan, Kamis (31/1/2019). (Foto: Ist)

Wakil Wali Kota Jakarta Selatan, Arifin mengapresiasi inovasi layanan yang dikembangkan DPMPTSP DKI Jakarta. Hal ini, kata dia, semakin memudahkan dan mendekatkan layanan kepada masyarakat.

“Teman-teman jajaran DPMPTSP, kalau saya perhatikan terus mengembangkan inovasi layanan yang memberikan kemudahan kepada masyarakat," kata Arifin.

Arifini menilai, masyarakat tidak perlu lagi menggunakan pihak ketiga alias calo saat mengurus perizinan. Proses perizinan kini dapat dilakukan secara mudah dan cepat.

"Kadi tidak ada lagi cerita bahwa pengurusan izin di DKI Jakarta itu sulit, Tidak ada, harus diubah mindset-nya, harus diubah persepsinya," ujar dia.

Editor : Rahmat Fiansyah
Artikel Terkait
Megapolitan
2 bulan lalu

Jakarta Perkuat Ekosistem Inovasi dan Investasi lewat ASEAN Impact Investment Forum

Makro
6 tahun lalu

Pemprov DKI Terbitkan 50 Surat Izin Keluar Masuk Jakarta

Megapolitan
6 tahun lalu

Kampanye ‘Urus Izin Sendiri Itu Mudah’ DPMPTSP DKI Jakarta Sabet 9 Penghargaan PRIA 2020

Makro
6 tahun lalu

Lingkungan Bebas Korupsi, PTSP DKI Jakarta Raih Penghargaan dari Pemerintah Pusat

Makro
6 tahun lalu

Dekati Warga, PTSP DKI Jakarta Hadir di Ruang Publik

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal