Twitter Dilaporkan Minta Beberapa Karyawan yang Dipecat Kembali Bekerja

Jeanny Aipassa
Twitter dilaporkan memanggil beberapa karyawan yang telah dipecat untuk kembali bekerja. Foto: Reuters

Elon Musk juga telah mengumumkan perubahan besar lainnya pada platform, termasuk kemampuan untuk melampirkan teks panjang ke tweet, monetisasi untuk pembuat konten, perubahan pada fitur pencarian Twitter, dan rencana pembayaran untuk verifikasi.

Belum diketahui pasti berapa banyak karyawan Twitter yang dipanggil kembali untuk bekerja, namun diduga beberapa diantaranya adalah petinggi Twitter yang menduduki posisi penting. 

Seperti diketahui, beberapa eksekutif puncak meninggalkan Twitter setelah diakuisisi Elon Musk, termasuk mantan CEO Parag Agrawal, Chief Finanical Officer (CFO) Ned Segal, dan kepala kebijakan Vijaya Gadde.

Editor : Jeanny Aipassa
Artikel Terkait
Nasional
1 hari lalu

Cloudfare Down Bikin Situs X hingga ChatGPT Sulit Diakses, Inikah Penyebabnya?

Bisnis
2 hari lalu

BTN Jamin Hak Karyawan Unit Syariah usai BSN Berdiri

Internet
10 hari lalu

Hari Ini Terakhir! Pengguna X Wajib Daftar Ulang atau Akun Dikunci

Buletin
19 hari lalu

Ratusan Karyawan PT Toba PKL Demo di Depan DPRD Tapanuli Utara, Ini Tuntutannya

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal