335 Saham Menguat, IHSG Hari Ini Ditutup Naik ke 8.548

Anggie Ariesta
IHSG hari ini ditutup naik 40,08 poin atau 0,47 persen ke level 8.548,79 pada perdagangan, Senin (1/12/2025). (Foto: Dok. IMG)

Sementara itu, saham-saham yang masuk top gainers yaitu saham PT Black Diamond Resources Tbk (COAL) naik 34,94 persen ke Rp112, PT Optima Prima Metal Sinergi Tbk (OPMS) naik 34,45 persen ke Rp160, dan saham PT Minna Padi Investama Sekuritas Tbk (PADI) naik 34,43 persen ke Rp164.

Adapun saham-saham yang masuk top losers antara lain, PT Duta Intidaya Tbk (DAYA) turun 14,97 persen ke Rp1.335, PT Jaya Sukses Makmur Sentosa Tbk (RISE) turun 14,95 persen ke Rp10.100 dan PT Ever Shine Tex Tbk (ESTI) turun 14,81 persen di Rp161.

Editor : Aditya Pratama
Artikel Terkait
Nasional
3 bulan lalu

Dirut BEI Sebut IHSG Cetak Rekor Tertinggi 6 Kali sejak Purbaya Jadi Menkeu

Keuangan
3 bulan lalu

BEI, MNC Sekuritas, dan IAIN Kendari Pecahkan 2 Rekor MURI Sekaligus di Bulan Inklusi Keuangan 2025

Bisnis
3 bulan lalu

Jumlah Investor Pasar Modal RI Nyaris Tembus 19 Juta, BEI Beberkan Pendorongnya

Nasional
3 bulan lalu

Menkeu Purbaya Minta BEI dan OJK Tertibkan Saham Gorengan Sebelum Diberi Insentif

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal