Adapun indikator MACD, lanjut William, pada signal line membentuk golden cross, indikasi uptrend.
Berikut beberapa saham yang direkomendasikan secara teknikal.
BBRI, buy, support 4350, resistance 4600.
Pergerakan harga membentuk pola falling wedge dengan neckline 4400 (pola sudah terkonfirmasi dengan posisi penutupan pada harga neckline).
CTRA, buy, support 1055, resistance 1160.
Pergerakan harga membentuk demand zone pada area 1055 – 1160.
BSDE, buy, support 905, resistance 1070.
Pergerakan harga membentuk demand zone pada area 905 – 1070.
MNCN, buy, support 306, resistance 332.
Indikator MACD membentuk golden cross indikasi penguatan jangka pendek.