PUPR Siapkan Anggaran Rp500 Miliar Khusus untuk Bersihkan Sungai, Ini Rincian Lokasinya

Iqbal Dwi Purnama
iustrasi Sungai Ciliwunng yang akan dibersihkan dengan anggaran PUPR Rp500 miliar (Foto: ist)

JAKARTA, iNews.id - Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) akan mengalokasikan anggaran sebesar Rp500 miliar khusus untuk membersihkan sungai-sungai di Indonesia. Nantinya, dana itu akan diberikan kepada komunitas peduli lingkungan.

Menteri PUPR Basuki Hadimuljono mengatakan anggaran tersebut diharap bisa menggairahkan komunitas peduli sungai untuk merawat dan menjaga kondisi sungai di Indonesia. Pada tahap awal, rencananya program tersebut akan dijalankan di sungai-sungai besar yang berada di Pulau Jawa dan Bali.

"Kami akan mengalokasikan sejumlah anggaran di Ditjen SDA, untuk memfasilitasi komunitas peduli sungai ini untuk bisa lebih baik," kata Basuki usai acara Water Warriors Assemble: Indonesia Wave After The 10th World Water Forum di Kementerian PUPR, Sabtu (21/9/2024).

Basuki menjelaskan, nantinya anggaran tersebut akan dialokasikan melalui Balai Balai Sungai di daerah yang akan menyusun program kelestarian sungai. Dari situ baru dialokasikan kepada komunitas lingkungan di daerah tersebut untuk melakukan aksi di sungai.

Sungai-sungai mana yang akan jadi tujuan pembersihan? Klik halaman selanjutnya untuk membaca>>>

Editor : Puti Aini Yasmin
Artikel Terkait
Megapolitan
4 hari lalu

Pramono Tinjau Kali Krukut di Jaksel: Aliran Sungainya Sudah Tidak Normal

Nasional
6 hari lalu

Pemerintah Siapkan Anggaran Rp12 Triliun untuk Latih Lulusan SMA/SMK Kerja di Luar Negeri

Nasional
7 hari lalu

KAI Ajukan Anggaran Rp4,8 Triliun untuk 30 Rangkaian KRL, Prabowo: Saya Setujui Rp5 Triliun!

Megapolitan
9 hari lalu

8 Tanggul di Jakarta Jebol Imbas Hujan Deras, Pemprov Segera Perbaiki

Megapolitan
11 hari lalu

Pramono bakal Gelar Modifikasi Cuaca 25 Hari ke Depan, Cegah Cuaca Ekstrem

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal