Rencana Pengenaan Tarif Tarik Tunai dan Cek Saldo di ATM Link Batal

Aditya Pratama
Pengenaan tarif tarik tunai dan cek saldo di ATM Link dibatalkan.(Foto: dok.)

Adapun rencana Himbara yang ingin menormalkan pengenaan biaya cek saldo dan tarik tunai di ATM Link sebetulnya didasari oleh keinginan untuk mengedukasi masyarakat menggunakan mobile banking. Namun, hal tersebut dibatalkan karena polemik di masyarakat.

"Tetapi rasanya polemiknya dan lain lain lebih seru daripada manfaat kecil yang diperoleh oleh bank yang tadi mau mengedukasi orang supaya lebih ke mobile banking," ucapnya.

Seperti diketahui, awalnya tarik tunai nasaban bank BUMN di ATM Link akan dikenakan tarif Rp5.000. Sedangkan cek saldo Rp2.500 dari semula gratis.

Editor : Jujuk Ernawati
Artikel Terkait
Nasional
17 hari lalu

Penyerapan Dana Pemerintah di Himbara Naik, Purbaya Siap Gelontorkan Uang Lagi

Nasional
21 hari lalu

Menkeu Purbaya Ungkap Penyebab Keterlambatan Penyaluran BLT Rp900.000 

Nasional
22 hari lalu

Seskab Teddy Pastikan BLT Rp900.000 untuk 35,4 Juta KPM Dicairkan Hari Ini

Nasional
23 hari lalu

Siap-Siap, BLT Kesra Disalurkan ke 35,4 Juta KPM Mulai Besok

Makro
27 hari lalu

Menkeu Purbaya Ungkap Dampak Penempatan Uang Negara ke Himbara Mulai Terasa, Ini Penjelasannya

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal