Wall Street Ditutup Naik Signifikan Didongkrak Saham Meta dan Microsoft

Jeanny Aipassa
Ilustrasi Bursa Wall Street. (Foto: dok iNews)

Dari 316 perusahaan di S&P 500 yang telah melaporkan kinerja keuangannya hingga saat ini, 78 persen dilaporkan di atas ekspektasi analis, menurut data Refinitiv.

Chipotle Mexican Grill Inc melonjak 10 persen setelah mengalahkan perkiraan laba dan penjualan, sementara induk KFC Yum Brands Inc menguat 2,2 persen setelah penjualanya mengalahkan perkiraan.

Enphase Energy Inc melonjak 12 persen karena hasil yang optimis, mengangkat saham pembangkit tenaga surya lainnya, dengan SunPower Corp dan SolarEdge Technologies Inc masing-masing terangkat 6,6 persen dan 6,9 persen.

CVS Health Corp tergelincir lebih dari 5,0 persen setelah perkiraan labanya untuk tahun 2022 jauh dari ekspektasi Wall Street.

Volume perdagangan di bursa AS mencapai 10,9 miliar saham, dibandingkan dengan rata-rata 12,3 miliar selama 20 hari perdagangan terakhir.

Editor : Jeanny Aipassa
Artikel Terkait
Keuangan
8 jam lalu

370 Saham Terkoreksi, IHSG Hari Ini Ditutup Melemah ke 8.508

Keuangan
15 jam lalu

IHSG Hari Ini Dibuka di Zona Hijau, Nilai Transaksi Tembus Rp870 Miliar 

Keuangan
1 hari lalu

IHSG Hari Ini Ditutup Terkoreksi ke 8.545, JAWA-UNTD Pimpin Top Losers

Bisnis
2 hari lalu

Sergey Brin Jadi Orang Terkaya Ketiga di Dunia Berkat Lonjakan Saham Induk Google

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal