Erick Ungkap Datangi KPK terkait Korupsi Garuda dan Pengawasan Program PEN

Suparjo Ramalan
Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Erick Thohir buka suara perihal kedatangannya ke Gedung Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK). (Foto: Okezone)

Sebab itu, lanjut Erick, dengan melaporkan persoalan Garuda ke KPK akan sangat membantu permasalahan. "Di Garuda  kita tidak hanya didampingi KPK, dalam arti di luar tim ya, tapi juga Kejaksaan Agung dan Kementerian Hukum dan HAM menjadi tim kami ketika kita negosiasi korupsi dengan negara lain," ujarnya.

Selain itu, dia menyebutkan kedatangannya ke KPK tidak hanya perkara korupsi, tapi juga terkait anggaran program pemulihan ekonomi nasional (PEN) di BUMN. Terkait hal ini, Erick meminta KPK ikut mengawasi pelaksana PEN agar berjalan secara transparan. 

"Utama kita program PEN, ini juga banyak ke BUMN dan ini harus kita jelaskan. Memang bukan ke KPK saja, ke Kejaksaan juga untuk kita jelaskan agar goverment-nya dan juga secara transparansinya harus terjaga. Itu bagian dari pekerjaan yg kita kerjakan, minta pengawalan," ujarnya.

Editor : Dani M Dahwilani
Artikel Terkait
Bisnis
6 tahun lalu

Garuda Akan Pecat 2 Pilot bila Terbukti Konsumsi Narkoba

Makro
6 tahun lalu

Jokowi Akan Resmikan Bandara Muhammad Sidik di Kalimantan Tengah

Bisnis
5 hari lalu

Danantara Siapkan Beberapa Opsi Pembentukan BUMN Tekstil, Buka Peluang Kerja Sama

Nasional
5 hari lalu

Penjelasan Bos Danantara soal Rencana Pemerintah Bentuk BUMN Tekstil

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal