Jelang Putusan MK, Nilai Tukar Rupiah Menguat ke Level Rp16.215

Anggie Ariesta
ilustrasi rupiah menguat Rp16.215 terhadap dolar AS jelang putusan MK(ist)

Sehingga, kata Ibrahim, ketakutan-ketakutan paslon 02 ini pun juga akan dimentahkan oleh MK dan kemudian keputusan sesuai dengan prediksi para analis.

Sedangkan penyebab yang ketiga adalah walaupun tensi geopolitik di Timur Tengah sedikit mereda dalam minggu ini, Bank Indonesia masih tetap terus melakukan operasi moneter yang pro market dan terintegrasi dengan pendalaman pasar uang guna mendukung ketahanan eksternal ekonomi Indonesia.

"Kita lihat bahwa saat ini juga perdagangan di DNDF juga terus mengalami peningkatan yang cukup signifikan terutama valuta asing dan obligasi," katanya.

Di sisi lain, pemerintah optimistis dampak dari ekonomi global yang mengakibatkan ketidakpastian tentang penurunan suku bunga bank sentral Amerika dan meningkatnya ketegangan Timur Tengah, bahwa pemerintah tetap optimis tentang ekonomi Indonesia karena ditopang oleh kebijakan moneter dan fiskal yang prudent dan koordinasi yang erat.

"Sehingga wajar kalau dalam kondisi saat ini rupiah kembali mengalami penguatan dan penguatan ini kemungkinan besar di minggu ini akan cukup tinggi, bisa saja kalau tensi geopolitik di Timur Tengah ini mereda bisa saja rupiah akan dibawah Rp16.000 di minggu ini," ucap Ibrahim.

Editor : Puti Aini Yasmin
Artikel Terkait
Keuangan
1 bulan lalu

Rupiah Melesat 1,05 dalam Sepekan, Kembali di Bawah Rp16.600 per Dolar AS

Nasional
1 bulan lalu

Purbaya Pede Rupiah Menguat Pekan Depan usai Anjlok Dekati Rp16.800 per Dolar AS

Makro
1 bulan lalu

Gubernur BI Respons Rupiah Anjlok Nyaris Tembus Rp16.800 per Dolar AS

Nasional
1 bulan lalu

Rupiah Hari Ini Ditutup Naik Tipis ke Rp16.684 per Dolar AS

Nasional
1 bulan lalu

Ketua Banggar DPR Ingatkan Pentingnya Jaga Inflasi dan Rupiah, Singgung Gaya Koboi Menkeu Purbaya 

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal