Kudeta Myanmar, Bank Dunia Ingatkan Ekonomi Bisa Mandek

Djairan
Bank Dunia menyesalkan aksi kudeta militer yang terjadi di Myanmar. (Foto: Reuters)

Pada 2020, Bank Dunia telah berkomitmen memberikan utang kepada Myanmar sebesar 900 juta dolar AS. Pada 2017, Bank Dunia memiliki komitmen pinjaman 616 juta dolar AS.

Kehidupan rakyat Myanmar terus membaik sejak negara itu membuka diri pada 2011. Pada 2005, angka kemiskinan di Myanmar mencapai 48 persen sementara pada 2017 turun menjadi 25 persen.

Proses reformasi ekonomi sebenarnya mulai terhambat usai pemerintah sipil yang baru pada 2016 kesulitan untuk menentukan arah kebijakan ekonomi. Belakangan, negara tersebut mengadopsi rencana pembangunan berkelanjutan baru dan menghidupkan lagi agenda reformasi ekonomi.

Pada tahun fiskal 2019-2020, ekonomi Myanmar tumbuh 0,5 persen. Angka tersebut lebih rendah dibandingkan tahun sebelumnya yang tumbuh 6,8 persen. Pada tahun berikutnya, ekonomi Myanmar berpotensi terkontraksi 2,5 persen akibat pandemi Covid-19.

Editor : Rahmat Fiansyah
Artikel Terkait
Nasional
2 bulan lalu

90 Persen BBM Subsidi Digunakan Transportasi Umum, Nilainya Tembus Rp300 triliun per Tahun

Nasional
2 bulan lalu

Riwayat Pendidikan Adwin Haryo Indrawan Sumartono, Anak Sri Mulyani yang Lulus Jadi Dokter Spesialis

Bisnis
4 bulan lalu

Ekonom Sebut Beda Data Kemiskinan RI Versi BPS dan Bank Dunia

Nasional
5 bulan lalu

Bank Dunia Tetapkan Kategori Miskin di RI Berpenghasilan di Bawah Rp1,5 Juta per Bulan

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal