Luhut Tegaskan Bali Aman untuk Perhelatan IMF-WB pada Oktober

Isna Rifka Sri Rahayu
Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman Luhut Binsar Pandjaitan saat Tur Diplomatik dan pengarahan persiapan IMF-WB. (Foto: Humas Kemenko Kemaritiman)

"Dengan membantu mempromosikan Indonesia sebagai tujuan berlibur, akan membuka kolaborasi dengan negara kita. Kita bisa bertukar informasi, meningkatkan hubungan bisnis dan kebudayaan," kata dia.

Hal ini ia sampaikan dalam acara Tur Diplomatik juga pengarahan untuk persiapan IMF-WB yang berlangsung selama dua hari tersebut. Dalam acara tersebut, Kepala Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) Dwikorita Karnawati menjadi salah satu narasumber yang menjelaskan tentang situasi terkini dari Gunung Agung dan dampak Gempa Lombok.

Duta Besar Panama untuk Indonesia Deborah Ho mengatakan kepada Luhut bahwa ia yakin pertemuan ini akan berjalan baik dan lancar, setelah mendapat informasi yang lengkap tentang pertemuan IMF-Bank Dunia dan apa yang akan dilakukan pemerintah Indonesia jika terjadi bencana.

Hal serupa juga disampaikan oleh Ouadiâ Benabdellah Dubes Maroko untuk Indonesia kepada Luhut. Turut hadir dalam acara tersebut IMF Senior Resident Representative (Perwakilan IMF) untuk Indonesia, John G Nelmes.

Editor : Ranto Rajagukguk
Artikel Terkait
Bisnis
1 tahun lalu

Menhub Luncurkan Buku Biografi, Luhut Kenang Momen Bersama Rampungkan Kereta Cepat hingga FIR

Bisnis
1 tahun lalu

Mesin SPBU Bakal Dipasang Teknologi AI, Orang Kaya Otomatis Nggak Bisa Beli BBM Subsidi

Bisnis
1 tahun lalu

Luhut Mau Luncurkan Bahan Bakar Pesawat dari Minyak Jelantah September Ini di Bali

Bisnis
2 tahun lalu

Masyarakat Mau Ganti Pertalite ke Bioethanol Nih, Asal…

Bisnis
2 tahun lalu

Luhut Pesan ke Pemudik: Kalau Ngantuk, Berhenti Dulu Istirahat

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal