"Mobil sempat berguling beberapa kali lalu terbalik dengan posisi korban tertimpa kendaraannya," ujar Annurahaman, Minggu (16/2/2025).
Kasus kecelakaan ini sudan dalam penanganan polisi. Jenazah telah dibawa ke rumah duka sedangkan mobilnya diamankan untuk kepentingan penyelidikan di Satlantas Polres Lubuklinggau.