Kondisi Terkini Penjual Es Teh yang Diolok-olok Gus Miftah usai Dapat Banyak Rezeki, Balik Jualan? 

iNews TV
Gus Miftah telah meminta maaf kepada Sunhaji. (Foto: iNews)

"Ya, jualannya ke tempat-tempat sholawatan atau ke acara yang baik," tambahnya. 

Kalaupun tidak jualan es teh, Sunhaji mengatakan, dia akan di rumah. Namun tidak dijelaskan lebih lanjut apa yang akan dilakukannya di rumah. 

Sunhaji Telah Memaafkan Gus Miftah

Pihak keluarga Sunhaji cerita kalau saat video viral pertama kali tersebar, penjual es teh itu sampai nangis, begitu juga dengan anak-anaknya. Mereka tahu adanya video itu dari TikTok. 

Meski awalnya menangis, kini Sunhaji dengan kebesaran hatinya telah memaafkan Gus Miftah yang secara langsung datang ke rumah dan meminta maaf.

"Saya sudah maafkan, tidak punya masalah apa-apa lagi," ungkapnya. 

Ditanya apakah ada rasa sakit hati setelah kejadian Gus Miftah mengolok-olok dirinya, Sunhaji menjawab, "Tidak ada sakit hati." 

Sebagai informasi, Sunhaji dijanjikan akan diberangkatkan Umrah gratis oleh Gus Miftah. Tak sendiri, Gus Miftah memberikan Umrah gratis untuk Sunhaji sekeluarga. 

Tidak diketahui dengan pasti kapan janji itu akan terlaksana. Namun, Sunhaji memastikan dia menerima rezeki dari Gus Miftah tersebut dengan penuh kebahagiaan. 

Editor : Muhammad Sukardi
Artikel Terkait
Seleb
16 jam lalu

Sarwendah Kena Mental hingga Konsul ke Psikolog, gegara Ruben Onsu?

Seleb
17 jam lalu

Siap-Siap Kondangan Online! Tanggal Pernikahan Kim Woo Bin dan Shin Min Ah Terungkap

Seleb
18 jam lalu

Kevin Julio dan Imelda Therinne Bakal Segera Menikah? Ini Faktanya

Seleb
19 jam lalu

Hubungan Jordi Onsu dan Ruben Onsu Renggang gegara Isu Mualaf? Ini Faktanya!

Seleb
19 jam lalu

Geger! Jordi Onsu Tidak Pernah Ngobrol dengan Ruben Onsu sejak 2022

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal