Momen Perpisahan Ma'ruf Amin dengan Jajaran Pegawai Wapres

iNews TV
Wapres Ma'ruf Amin menggelar silaturahmi dalam rangka perpisahan menjelang purna tugas. (Foto iNews).

JAKARTA, iNews.id - Wakil Presiden (Wapres) Ma'ruf Amin menggelar silaturahmi dalam rangka perpisahan menjelang purnatugas pada 20 Oktober 2024 mendatang. Silaturahmi itu dihadiri oleh para pegawai Sekretariat Wakil Presiden hingga awak media yang biasa meliput kegiatan Wakil Presiden. 

Suasana haru pun menyelimuti seluruh pegawai dan media yang hadir pada silaturahmi yang digelar di Auditorium Istana Wakil Presiden, Jakarta Pusat, Kamis (17/10/2024).

Ma'ruf Amin mengatakan usai tidak menjabat Wapres, dia akan berkiprah sebagai kiai dan kembali ke politik.

"Saya akan terus mengabdi di tempat lain, mungkin pesantren, saya berdakwah, dan saya ada tugas baru lagi, saya kembali ke politik. Karena saya jadi Ketua Dewan Syuro Partai Kebangkitan Bangsa. Jadi saya jadi kiai dan politik, itu pengabdian, politik itu harus dimaknai sebagai pengabdian," ujar Wapres dalam sambutannya.

Wapres juga mengatakan bahwa berkiprah di dunia politik juga termasuk jihad. Bahkan, dia menyebutkan jihad juga bisa melalui berbagai hal pengabdian baik ekonomi, hingga pendidikan.

Editor : Faieq Hidayat
Artikel Terkait
Buletin
18 jam lalu

Terekam Video! Momen Mendebarkan Helikopter Bawa Raffi Ahmad Oleng di Bali

Buletin
22 jam lalu

Ditangkap KPK, Bupati Sudewo Titip Pesan ke Warga Pati agar Tenang

Buletin
7 hari lalu

Momen Gibran Main Bola di Wamena, Cetak 2 Gol dan Dukung SSB Papua

Buletin
8 hari lalu

Viral, Detik-Detik Warga Cilegon Diselamatkan dari Arus Banjir

Buletin
8 hari lalu

Momen Prabowo Terkesima Orasi Siswa Sekolah Rakyat Mampu Bicara 4 Bahasa Asing

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal