Ma'ruf Amin Ungkap Rencana usai Tak Jabat Wapres, ke Mana?

Binti Mufarida
Wapres Ma'ruf Amin menggelar silaturahmi perpisahan dengan jajarannya di Auditorium Istana Wakil Presiden, Jakarta, Kamis (17/10/2024). (Foto MPI).

JAKARTA, iNews.id - Wakil Presiden (Wapres) Ma'ruf Amin menggelar silaturahmi perpisahan dengan jajarannya di Auditorium Istana Wakil Presiden, Jakarta, Kamis (17/10/2024). Wapres didampingi Ibu Wury Ma'ruf Amin memberikan sambutan di depan jajarannya.

Ma'ruf Amin mengatakan usai tidak menjabat Wapres, dia akan berkiprah sebagai kiai dan kembali ke politik.

"Saya akan terus mengabdi di tempat lain, mungkin pesantren, saya berdakwah, dan saya ada tugas baru lagi, saya kembali ke politik. Karena saya jadi Ketua Dewan Syuro Partai Kebangkitan Bangsa. Jadi saya jadi kiai dan politik, itu pengabdian, politik itu harus dimaknai sebagai pengabdian," ujar Wapres dalam sambutannya.

Wapres juga mengatakan bahwa berkiprah di dunia politik juga termasuk jihad. Bahkan, dia menyebutkan jihad juga bisa melalui berbagai hal pengabdian baik ekonomi, hingga pendidikan.

Editor : Faieq Hidayat
Artikel Terkait
Nasional
8 menit lalu

Polisi Tetapkan 8 Tersangka Kasus Fitnah Ijazah Jokowi, Termasuk Roy Suryo!

Nasional
13 jam lalu

Ekspor Ilegal 87 Kontainer Produk CPO Terbongkar, Begini Modusnya

Megapolitan
13 jam lalu

BNN Gerebek Kampung Ambon, Sita Sabu hingga Tangkap Puluhan Orang

Nasional
14 jam lalu

Ammar Zoni Protes Sulit Komunikasi dengan Pengacara, Minta Hadir Langsung di Sidang

Nasional
9 jam lalu

Menteri KKP Lapor Prabowo soal Progres Kampung Nelayan, Ungkap Target Tahun Ini

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal