Tolak Ormas GRIB Jaya di Bali, Pecalang: Kami Tidak Butuh Ormas dari Luar

Indira Arri
Pecalang Bali menolak kehadiran Ormas Gerakan Rakyat Indonesia Bersatu (GRIB) Jaya yang video pelantikan anggotanya di Bali viral di media sosial. (Foto: iNews/Indira Arri)

DENPASAR, iNews.id - Kehadiran Ormas Gerakan Rakyat Indonesia Bersatu (GRIB) Jaya di Bali memicu penolakan dari pecalang. Penolakan terjadi setelah video pelantikan pengurus GRIB Bali viral di media sosial.

Dalam unggahannya, pencalang khawatir kehadiran ormas luar dapat mengganggu tatanan kehidupan masyarakat Bali yang selama ini dijaga oleh sistem adat dan budaya. Sistem keamanan tradisional Bali telah berjalan efektif dengan dukungan lebih dari 1.500 desa adat yang tersebar di seluruh Bali dengan satuan pecalang mencapai 20.000 lebih personel. 

"Saya pecalang. Kami bukan penjaga biasa. Kami adalah bagian dari sistem adat yang sudah diwariskan turun-temurun untuk menjaga Bali. Kami tidak butuh ormas dari luar," ujar seorang anggota pecalang dalam video menolak kehadiran GRIB Jaya tersebut dikutip Senin (5/5/2025).

Editor : Donald Karouw
Artikel Terkait
Nasional
5 jam lalu

Pesawat Airbus A400M Tiba, Prabowo Perintahkan TNI Tambah Batalyon Kesehatan

Nasional
6 jam lalu

BP Beli Base Fuel Pertamina, Stok BBM RON 92 Tersedia Lagi

Nasional
7 jam lalu

Prabowo: Pesawat Airbus A400M Bisa Dipakai untuk Misi Kemanusiaan Gaza

Nasional
7 jam lalu

Sidang Etik, Saksi Ungkap Kronologi Aksi Joget Uya Kuya-Eko Patrio di DPR

Nasional
8 jam lalu

Prabowo Yakin Pesawat Airbus A400M Bisa Tambah Kekuatan Udara Indonesia

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal