Viral! Pengeroyokan Sesama Pedagang di Gowa, Diduga Dipicu Dendam Lama

iNews
Viral pengeroyokan di Pasar Minasa Maupa, Kabupaten Gowa, Sulsel melibatkan tiga pedagang sayur terhadap dua pedagang lainnya. (Foto: iNews).

GOWA, iNews.id - Pengeroyokan terjadi di Pasar Minasa Maupa, Kecamatan Somba Opu, Kabupaten Gowa, Sulawesi Selatan. Pengeroyokan melibatkan tiga pedagang sayur terhadap dua pedagang lainnya. 

Peristiwa yang terekam dalam video warga itu memperlihatkan suasana ricuh saat sejumlah ibu-ibu saling serang di tengah pasar.

Tiga pelaku perempuan tampak menyerang dua wanita penjual sayuran lainnya secara bersamaan. Beberapa pedagang lain di lokasi mencoba melerai agar keributan tidak semakin meluas. 

Dua korban, YN (16 tahun) dan YA, mengalami luka memar di wajah dan tubuh, serta langsung melaporkan kejadian tersebut ke Unit Reserse Kriminal Gowa.

Editor : Kurnia Illahi
Artikel Terkait
Nasional
5 bulan lalu

POMAL Buru Mandor Jupang terkait Pengeroyokan Perwira TNI AL di Terminal Arjosari Malang

Jatim
5 bulan lalu

Salah Sasaran, 2 Pedagang di Surabaya Jadi Korban Pengeroyokan Anggota Perguruan Silat

Kuliner
18 jam lalu

Geger! Malaysia Klaim Durian Jadi Buah Nasional, Ini Faktanya

Seleb
19 jam lalu

Panas! Dewi Perssik Ancam Laporkan Netizen Tukang Sebar Hoaks soal Usir Irish Bella

Seleb
19 jam lalu

DJ Katty Butterfly Mendadak Dilarikan ke RS, Alami Kista Pecah!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal