Lapor Mas Wapres, Jalur Pintas Cari Keadilan? Malam Ini Bersama Abraham Silaban di AB+

Karina Asta Widara
AB+ malam ini: Lapor Mas Wapres, Jalur Pintas Cari Keadilan? (foto: iNews)

Layanan Lapor Mas Wapres telah menerima sedikitnya 400 laporan setiap harinya. Layanan ini dibuka melalui nomor WA atau datang langsung ke Istana Wakil Presiden. Namun, masyarakat yang ingin datang langsung, jumlah kuotanya dibatasi, yakni hanya 50 sampai 60 orang per harinya.

Kemudian di sisi lain muncul pertanyaan besar, apakah layanan ini benar-benar efektif? Ataukah malah mengaburkan mekanisme hukum yang seharusnya berjalan?

Saksikan selengkapnya liputan mendalam Abraham Silaban dalam AB+ “Lapor Mas Wapres, Jalur Pintas Cari Keadilan?”. Menggali informasi dengan cerdas dan mendalam serta mengungkap dan mendengarkan fakta-fakta langsung dari narasumber terpercaya. Malam ini pukul 20.00 WIB, hanya di iNews.

Editor : Reza Fajri
Artikel Terkait
Buletin
12 jam lalu

Momen Cristiano Ronaldo Hadiri Jamuan Makan bersama Donald Trump dan Pangeran Arab Saudi 

Nasional
1 hari lalu

Pengacara Klaim Roy Suryo cs Dikriminalisasi: Ada Penyelundupan Pasal

Buletin
2 hari lalu

Cemburu Berujung Maut di Condet: Pria Tusuk Teman Hingga Tewas, Polisi Ungkap Kronologi Lengkap

Buletin
2 hari lalu

Ngeri! 110 Anak Direkrut Teroris Lewat Game Online dan Instagram

Buletin
2 hari lalu

Banjir Lumpuhkan Tangsel, Warga Desak Pemerintah Perbaiki Drainase

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal