RAKYAT BERSUARA: DPR Sebut Usulan Sertifikasi Pendakwah Bukan Pembungkaman

riana rizkia
Anggota Komisi VIII DPR Maman Imanul Haq (foto: iNews)

“Jangan sampai ada dai nggak bisa baca Quran. Jangan sampai ada penceramah dengan jubah besar dan sebagainya, ternyata dia tidak paham apa tujuan beragama,” katanya.

Di acara yang sama, organisasi kemasyarakatan Islam, Wahdah Islamiyah, merespons adanya usulan sertifikasi pendakwah. Ketua Umum Wahdah Islamiyah, Muhammad Zaitun menilai, sertifikasi tersebut rawan dimanfaatkan oleh pihak tertentu.

“Saya tidak setuju, kita belum setuju kalau itu. Karena sertifikat ini rawan untuk dimanfaatkan oleh pihak tertentu,” kata Zaitun.

Zaitun menuturkan, dari sisi infrastruktur tidak mudah untuk melakukan sertifikasi kepada seluruh pendakwah, terutama hingga ke pedalaman.

Editor : Reza Fajri
Artikel Terkait
Nasional
1 jam lalu

DPR Belum Putuskan Bahas Usulan Pilkada lewat DPRD, Dasco: Fokus Penanganan Bencana Dulu

Buletin
6 jam lalu

Geger! Penampakan Lubang Besar Muncul Mendadak di Sumbar Pascabanjir

Buletin
5 hari lalu

Momen Perayaan Tahun Baru 2026 di Sejumlah Negara, dari Gemerlap hingga Harapan

Nasional
6 hari lalu

DPR Optimistis 2026 jadi Tonggak Kebangkitan Ekonomi Pancasila

Buletin
6 hari lalu

Momen Prabowo Tinjau Jembatan di Tapsel, Anak-Anak Senyum Ceria Bisa Foto dan Dapat Hadiah

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal