5 Film Zombie Bikin Sport Jantung di Akhir Pekan, Ada Si Ganteng Brad Pitt 

Andaru Danurdana
Deretan film tentang zombie ini menjadi tontonan wajib para pencinta genre horor. (Foto: istimewa)

4. 28 Days Later (2002)

Film ini adalah salahsatu film zombie klasik yang dianggap membangkitkan kembali genre zombie di dunia perfilman internasional. 28 Days Later mengisahkan hancurnya masyarakat setelah menyebarnya sebuah virus berbahaya yang mengubah banyak orang menjadi sosok zombue mengerikan.

Film ini berfokus pada perjuangan empat penyintas Murphy, Harris, Burns, dan Gleeson, yang harus bertahan hidup di tengah kehancuran dan ganasnya para manusia yang terinfeksi. Merasa tak bisa kembali ke kehidupan normal mereka, keempat orang ini akhirnya hanya bisa berusaha bertahan selama mungkin dalam dunia yang kacau.

Film ini merupakan garapan Danny Boyle berdasarkan naskah tulisan Alex Garland. 28 Days Later dibintangi oleh Cillian Murphy, Naomie Harris, Christopher Eccleston, Megan Burns, dan Brendan Gleeson.

Deretan film tentang zombie ini menjadi tontonan wajib para pencinta genre horor. (Foto: istimewa)

5. World War Z (2013)

World War Z menjadi salahsatu film zombie yang menunjukkan ancaman dalam skala internasional, tak hanya di satu negara saja. Film ini mengisahkan Gerry Lane, seorang mantan agen Amerika Serikat yang berusaha hidup damai dengan keluarga kecilnya.

Suatu hari, ketika sedang terjebak kemacetan, Gerry dan keluarganya menyaksikan kemunculan wabah zombie yang tiba-tiba. Mereka pun berlari menyelamatkan diri dan, sebagai mantan agen, Gerry pun dijemput oleh pemerintah Amerika untuk berkeliling dunia menginvestigasi akar dari virus ini dan juga cara mencegah penyebarannya di seluruh dunia.

Disurtadarai Marc Forster, film ini merupakan adaptasi novel berjudul sama yang ditulis oleh Max Brooks. World War Z dibintangi Brad Pitt, Dede Gardner, Jeremy Kleiner, dan Ian Bryce.

Deretan film tentang zombie ini menjadi tontonan wajib para pencinta genre horor. (Foto: istimewa)
Editor : Elvira Anna
Artikel Terkait
Film
3 hari lalu

4 Film Horor Cocok Disaksikan saat Halloween, Berani Nonton?

Seleb
4 bulan lalu

Epy Kusnandar Mendadak Bikin Wasiat, Minta Dikuburkan di Garut

Seleb
4 bulan lalu

Aghniny Haque Dibantu Pawang Hantu saat Syuting Selepas Tahlil, Penyebabnya Mengejutkan!

Seleb
4 bulan lalu

Penyesalan Aghniny Haque Tidak Dekat dengan Ayah Tiri yang Telah Meninggal Dunia

Film
4 bulan lalu

Film Horor Selepas Tahlil Jadi Pengingat untuk Selalu Berbuat Benar

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal