Bersanding di Cidro Asmoro, Sutradara Kagumi Kualitas Akting Ndarboy Genk dan Woro Widowati

Nurul Amanah
Ndarboy Genk dan Woro Widowati dipertemukan dalam original series terbaru Vision+ berjudul 'Cidro Asmoro'. (Foto: Dok MPI)

Kisah Ndarboy Genk pun dirasa cukup mewakili para musisi dengan perjuangan yang cukup berat untuk mencapai mimpinya.

"Saya coba riset kisah masa lalu beberapa musisi campursari. Menurut saya, ini yang cukup mewakili banyak orang, di mana kisah perjuangannya tidak direstui orang tua, berjuang sendiri, sampai harus keluar rumah dan bekerja sambil terus berkarya sampai akhirnya berhasil," ujar dia.

Cidro Asmoro hadir dengan delapan episode yang diperbarui setiap minggunya, dan dapat disaksikan secara eksklusif di Vision+. Episode perdana dan dua dapat disaksikan secara gratis, dan episode lainnya dapat dinikmati setelah berlangganan Vision+.

Editor : Siska Permata Sari
Artikel Terkait
Film
3 jam lalu

Suami Diam-Diam Nikah, Istri Siri Jadi Dalang Hancurnya Pernikahan di Microdrama Terbaru VISION+

Film
4 jam lalu

Microdrama+, Program Terbaru RCTI Menemani Malam Kamu yang Lagi Insomnia

Film
32 menit lalu

Apa Itu Microdrama? Mengenal Drama Singkat yang Jadi Andalan VISION+

Film
7 jam lalu

CEO Jatuh Cinta Sama OB, Nonton Kisahnya Microdrama Terbaru CEO Bucin di VISION+ 

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal