Diperankan Yasamin Jasem, Begini Uniknya Jane di Vision+ Originals Cinta Di Balik Awan

Siska Permata Sari
Saksikan Vision+ Cinta Di Balik Awan. (Foto: Vision+)

2. Pemberani dan suka berpetualang

Meski berasal dari keluarga yang kaya dengan segala kenyamanannya, Jane lebih suka berpetualang dan mencari tantangan baru. Berbeda dengan Razi, ia tak ragu untuk melakukan hal-hal baru meski berisiko.

Hal inilah yang membuat dirinya sangat bersemangat ketika melakukan perjalanan ke Yogyakarta dengan Razi untuk membalas dendam kepada sang ayah dan selingkuhannya.

3. Memiliki trauma yang mengganggu hidupnya

Meski digambarkan sebagai karakter yang ceria dan suka bercanda, ia memiliki trauma tersendiri yang disebabkan oleh perselingkuhan ayahnya. Hal ini membuatnya tak mudah percaya dengan cinta.

Di sisi lain, trauma yang dia alami tersebut juga berpengaruh terhadap kesehatan mentalnya. Ia sering terlihat membawa obat penenang agar aktivitasnya sehari-hari tidak terganggu.

Ingin tahu lebih lanjut mengenai sosok Jane? Saksikan Cinta Di Balik Awan eksklusif di Vision+! Episode 1 dan 2 bisa Anda akses secara gratis.

Segera unduh aplikasi Vision+ di Google Play Store atau App Store di sini serta kunjungi www.visionplus.id. Untuk informasi lebih lanjut mengenai Vision+, silakan mengikuti akun media sosial resmi Vision+ di @visionplusid (Facebook, Instagram, Twitter, TikTok) atau WhatsApp di 0888 8000 00.
 
Vision+, Happiness, Anytime, Anywhere!
#visionplus #originalseries #CintaDiBalikAwan #Jane #YasaminJasem

Editor : Dyah Ayu Pamela
Artikel Terkait
Film
1 hari lalu

Dilema Terjebak Pernikahan Toxic dalam VISION+ Microdrama My Psycho Husband

Film
6 hari lalu

Nyamar Jadi Pacar Bayaran, Malah Cinta Beneran di VISION+ Microdrama Pacar Sewaan

Film
6 hari lalu

Mengenal Karakter Yudha yang Bikin Baper di Series Still Single, Diperankan Samo Rafael

Film
7 hari lalu

Layangan Spesial Liburan Tahun Baru, Marathon Series dan Microdrama Seru VISION+

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal