Emiliano Cortizo Bahagia Kembali Beradu Akting dengan Laura Moane: Seru Banget

Selvianus
Aktor muda Emiliano Fernando Cortizo. (foto: Selvianus)

Kendati demikian, remaja berusia 18 tahun ini mengatakan, peran Gio di sinetron Curhatan Orang Dalam berbeda dengan kepribadiannya. Sebab, peran Gio sendiri merupakan sosok cuek dan tidak romantis terhadap pasangannya. 

"Sebenarnya Gio sama Emiliano beda banget, Gio lebih ke cuek nggak ada romantis-romantisnya. Kalau Emil romantis banget,” katanya.

Tak cuma karakter, tantangan lain yang dia rasakan dalam memerankan sosok Gio adalah menggunakan bahasa Jawa di beberapa scene. Dia merasa kesulitan, sama halnya dengan Laura Moane memerankan sosok Gendis. 

"Kalau ngomong bahasa Jawa belum, tetapi di awal-awal diajarin aku ngikutin saja. Lucunya setelah habis syuting, aku nggak ngerti ngomong apa tadi,” kata Emiliano Cortizo.

Sinetron Curhatan Orang Dalam selain diperankan oleh Emiliano Cortizo (Gio) juga dibintangi oleh artis-artis ternama lainnya. Mereka adalah Laura Moane (Gendis) Rizky Inggar (Menik), Fachri Muhammad (Bambang), Daisy Natalya (Dea) dan Elisabeth Christine (Inggrid). 

Editor : Elvira Anna
Artikel Terkait
Film
1 bulan lalu

Sinopsis Kau Ditakdirkan Untukku Eps 221 B: Mae Ancam Reno, Alisha dan Devan Semakin Dekat

Film
2 bulan lalu

Sinopsis Terbelenggu Rindu Eps 419: Marcel Atur Strategi Menyingkirkan Adel

Film
2 bulan lalu

Sinopsis Kau Ditakdirkan Untukku Eps 196, Sabtu 1 November 2026: Dara Resmi Ditahan, Nisa Histeris

Film
3 bulan lalu

Deretan Pemain Sinetron Terbelenggu Rindu dan Series Still Single Siap Menyapa Warga Cibubur di Dahsyatnya Meet and Greet

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal