Hadir di IMAA 2025, Wamen Giring Apresiasi Ajang Ini Jadi Motor Penggerak Perfilman Nasional

Muhamad Fadli Ramadan
Wakil Menteri Kebudayaan (Wamenkebud) Giring Ganesha mengapresiasi IMAA 2025 menjadi salah satu motor penggerak perfilman Indonesia. (Foto: Fadli Ramadan)

"Jadi semakin banyak festival, lebih banyak film-film akan bermunculan. Film-film bermunculan baik itu film panjang, film pendek, dokumenter akhirnya ekosistemnya jadi jalan. Itu saja yang kita harapkan," katanya.

Banyaknya ajang penghargaan juga membuar genre atau jenis film di Indonesia semakin beragam. Hal tersebut membuktikan bahwa mereka yang berada di industri film terus berlomba untuk menghadirkan yang terbaik dari berbagai jenis film.

"Kalau beberapa tahun lalu genre-nya kan sama, sekarang genre-nya sudah mulai beragam. Jadi bersyukur semakin banyak genre, automatically berarti perfilman kita sudah mulai dan penonton film kita sudah bisa tahu kualitas film kita sudah semakin bagus," ucapnya.

Editor : Dani M Dahwilani
Artikel Terkait
Film
1 hari lalu

Raih Aktris Pendatang Baru Terbaik di IMAA 2025, Lea Ciarachel Ingin Banyak Berkarya di Industri Film Indonesia

Film
21 hari lalu

Indonesian Movie Actors Awards 2025 Siap Digelar, Begini Cara Vote Jagoan Kamu!

Film
21 hari lalu

Daftar Lengkap Nominasi Indonesian Movie Actors Awards 2025, Ada Kejutan Baru!

Nasional
4 bulan lalu

Momen Melly Goeslaw dan Giring Ganesha Berbalas Nyanyi di Raker Komisi X DPR

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal