Jadwal Film Akhir Pekan di RCTI+ SuperApp

Ayu Utami Anggraeni
Berikut judul film yang dapat kamu saksikan di aplikasi RCTI+ pada 5 dan 6 Oktober 2024. (Foto: RCTI+)

JAKARTA, iNews.id - Akhir pekan adalah waktu yang dinantikan banyak orang untuk bersantai. Salah satu kegiatan favorit di akhir pekan adalah menonton film. 

RCTI+ menyajikan beragam pilihan film yang dapat menemani akhir pekan kamu! Berikut judul film yang dapat kamu saksikan di aplikasi RCTI+ pada 5 dan 6 Oktober 2024: 

5 Oktober 2024
- Mission: Impossible
- Spider-Man: Into Spider-Verse
- Spider-Man: Homecoming
- Doctor G

6 Oktober 2024
- 21
- Teenage Mutant Ninja Turtles
- The Silent War
- Toofaan

Selain tayangan film di atas, masih banyak konten video pendek dalam fitur Short+ yang bisa kamu scroll terus untuk dapatkan hiburan menarik atau informasi terkini. 

Dapatkan update tentang rekomendasi hiburan hanya di aplikasi RCTI+. Download aplikasi RCTI+ di appstore atau playstore untuk dapatkan informasinya. Semua tayangan hiburan ini dapat di tonton di live streaming di RCTI+

Editor : Dani M Dahwilani
Artikel Terkait
All Sport
6 hari lalu

Fury Redemption Guncang Akhir Tahun! 11 Laga Panas Terjadi di RCTI+

All Sport
25 hari lalu

RCTI+ Resmi Gandeng TS Media! Valencia Tanoesoedibjo Ungkap Era Baru Sportainment Indonesia

Film
25 hari lalu

Luncurkan Sportstive+ Bersama Valencia Tanoesoedibjo, Luna Maya Bangga Kerja Sama dengan RCTI+

All Sport
25 hari lalu

Sportstive+ Hadirkan Inovasi Sportainment, Valencia Tanoesoedibjo: Ini yang Ditunggu Penonton

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal