Kenalan dengan Roy, Caleg Humoris dalam Roy & Marten: Sahabat Sehidup Semati

Syifa Fauziah
Serial Roy & Marten: Sahabat Sehidup Semati. (foto: Vision+)

3. Perhatian dan setia kawan

Meski sering bertengkar dengan Marten, Roy merupakan sosok yang sangat peduli dengan sahabatanya itu. Sepeninggalnya Marten, dia tetap membantu Marten menyelesaikan berbagai urusannya di dunia, walaupun dia sendiri sedang banyak masalah. Selain sikap pedulinya kepada Marten, Roy juga terlihat perhatian kepada Clara, pacar Marten yang hidupnya semakin putus asa setelah ditinggal Marten. Berkat Roy, ia kembali termotivasi untuk mengembangkan toko kopinya.

Ingin tahu lebih lanjut dengan sosok Roy? Saksikan Roy & Marten: Sahabat Sehidup Semati eksklusif di Vision+! Episode 1 dan 2 bisa Anda akses secara gratis. Segera unduh aplikasi Vision+ di Google Play Store atau App Store di sini serta kunjungi www.visionplus.id. Untuk informasi lebih lanjut mengenai Vision+, silakan mengikuti akun media sosial resmi Vision+ di @visionplusid (Facebook, Instagram, Twitter, TikTok) atau WhatsApp di 0888 8000 00.

Vision+, Happiness, Anytime, Anywhere!

Editor : Elvira Anna
Artikel Terkait
Film
6 bulan lalu

Deretan Series VISION+ Lucu Terus di Bulan Juni, Siap Ketawa Tak Pernah Putus!

Film
2 tahun lalu

Original Series Vision+ Pay Later Tayang Full Episode, Penuh Komedi dan Kisah Romantis Wajib Ditonton

Film
2 tahun lalu

Bersaing Sengit, Edric Tjandra Berperan sebagai Pebisnis Ambisius di Series Arab Maklum 2

Film
2 tahun lalu

Kinaryosih Perankan Vanya, si Janda Kembang Cari Suami Baru di Series Arab Maklum 2

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal