Sinopsis Sinetron Terbelenggu Rindu Eps 47 Minggu 24 November 2024: Tamparan Keras Vernie 

Muhammad Sukardi
Sinetron Terbelenggu Rindu. (Foto: RCTI)

JAKARTA, iNews.id - Betapa terkejutnya Amira karena setelah bersama Biru mengantar Arkana pulang, Amira langsung mendapat tamparan dari Vernie. 

Biru tak tinggal diam, dia berusaha membela Amira dan mengancam balik Vernie lalu bergegas pergi. Setibanya di rumah, Biru dan Amira kaget melihat Ratna sudah ada di sana. 

Ratna kecewa karena mengetahui Biru dan Noah menjalani tes donor dari pihak rumah sakit. Biru berusaha meyakinkan kalau semua ini demi kesembuhan Ratna. 

Keesokkan harinya, Biru mengetahui hasil penyelidikan Dion yang terbukti bahwa ada sidik jari Vernie dan Sarni. 

Selain sidik jari mereka berdua, Biru dan Amira ternyata masih menemukan satu sidik jari lainnya yang belum diketahui.

Sidik jari siapakah yang ada di scarf itu? Saksikan Layar Drama Terbelenggu Rindu setiap hari pukul 18.30 WIB hanya di RCTI kanal digital 28 UHF untuk pemirsa Jabodetabek.

Editor : Muhammad Sukardi
Artikel Terkait
Film
1 hari lalu

Titus The Detective Episode - Mind Games, Minggu 4 Januari 2025, Pukul 07.30 Pagi di RCTI

Film
1 hari lalu

Sinopsis Terbelenggu Rindu Eps 462: Yuniar Ditikam, Marcel Jebak Amira dan Biru

Film
2 hari lalu

Sinopsis Terbelenggu Rindu Eps 461: Amira Rasakan Firasat, Marcel Berniat Culik Senja

Film
3 hari lalu

Sinopsis Terbelenggu Rindu Eps 460: Ale Ingin Lapor tentang Senja, Biru dan Amira Temukan Yuniar

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal