The World of The Married Tamat, Sukses Menggebrak Sejarah Baru di Korea

Siska Permata Sari
The World of The Married Tamat. (Foto: Soompi)

The World of The Married adalah seri televisi Korea Selatan tahun 2020 yang dibintangi oleh Kim Hee-ae dan Park Hae-joon. Drama ini diadaptasi dari seri televisi Inggris Doctor Foster dan disiarkan di JTBC setiap Jumat dan Sabtu, sejak 27 Maret silam.

Drama ini menceritakan tentang Ji Sun-woo, seorang dokter yang menjalani kehidupan yang sempurna, tetapi hidupnya berubah setelah mengetahui suaminya berselingkuh. Dia pun berusaha membalas dendam pada suaminya tersebut.

Selain Kim Hee-ae dan Park Hae-joon, The World of the Married dibintangi pula oleh Han So-hee, Park Sun-young, Kim Young-min, Chae Gook-hee, dan masih banyak lagi.

Editor : Tuty Ocktaviany
Artikel Terkait
Seleb
1 bulan lalu

Selamat! Nam Bo Ra Umumkan Hamil Anak Pertama

Seleb
3 bulan lalu

Profil Kim Ga Eun, Aktris Korea Selatan yang Baru Menikah di Usia 36 Tahun

Film
3 bulan lalu

14 Link Nonton Film Hollywood Legal dengan Kualitas HD dan Subtitle Indonesia Lengkap!

Film
3 bulan lalu

5 Drama Korea Paling Populer 2025: Nomor 3 Dapat Rating Tertinggi Sepanjang Masa!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal