Totalitas! Alzi Markers sampai Alami Luka saat Adegan Berantem di Sinetron Jalan Keadilan

Syifa Fauziah
Di sinetron Jalan Keadilan MNCTV, Alzi berperan sebagai Rehan. (Foto: Instagram)

JAKARTA, iNews.id - Sinetron baru MNCTV Jalan Keadilan menghadirkan banyak artis muda berbakat. Salah satunya adalah Alzi Markers. 

Di sinetron tersebut, Alzi berperan sebagai Rehan. Dalam karakternya, Rehan diceritakan sebagai sosok yang memiliki keahlian fighting. 
Dia pun berhasil menegakan keadilan dari orang-orang jahat. Pada tayangan perdana sinetron Jalan Keadilan scene Alzi banyak adegan action atau berantem. 

Dia bahkan terlihat lihai bak profesional saat adegan tersebut. Namun ternyata, di kehidupan aslinya Alzi tidak jago berantem, lho. 

Demi perannya itu, dia banyak berlatih. "Kenapa bisa berantem? Pas kemarin-kemarin itu dapet series tentang taekwondo jadi ada basic, jadi pernah ngalamin," kata Alzi kepada media saat ditemui di Studio Persari, Senin (9/10/2023).

Alzi pun menceritakan pengalamannya saat syuting. Dia sempat mengalami luka-luka saat beradegan ekstrem.

Editor : Siska Permata Sari
Artikel Terkait
Film
1 tahun lalu

Rangkaian Tayangan Terbaik untuk Keluarga Indonesia dari MNC Entertainment

Seleb
1 tahun lalu

Bintangi Sinetron Seindah Cinta Mutiara, Ini Trik Jitu Dannia Salsabilla Mainkan Karakter yang Kerap Menangis

Seleb
1 tahun lalu

Perasaan Randy Martin Sinetron Seindah Cinta Mutiara Tayang Perdana: Puas Banget!

Seleb
1 tahun lalu

Sinetron Seindah Cinta Mutiara Tayang Perdana, Pemain dan Kru Gelar Syukuran dan Nonton Bareng

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal