3 Cara Bikin Kopi Pagi Anda Lebih Sehat dan Kaya Vitamin

Siska Permata Sari
Nikmatnya minum kopi. (Foto: News Nation)

JAKARTA, iNews.id - Manfaat kopi bagi kesehatan memang sudah bukan rahasia umum lagi. Oleh sebab itu, kopi menjadi minuman yang banyak digemari masyarakat di dunia, termasuk Indonesia. 

Nah, jika manfaatnya saja sudah menyehatkan, bagaimana dengan menambahkan vitamin alami di dalam cangkir kopi Anda? Ya, Anda bisa menambahkan dosis vitamin dan antioksidan yang sangat baik bagi tubuh ke minuman kopi Anda. Nikmatnya lagi, vitamin dan antioksidan ini berupa bahan-bahan alami yang dapat memperkaya cita rasa kopi Anda. 

Apa saja kira-kira? Mari simak daftarnya seperti dirangkum dari Healthline, Sabtu (29/9/2018).

Kayu Manis

Mengganti gula dengan kayu manis untuk campuran kopi Anda merupakan ide yang bagus. Sebab dalam kayu manis terkandung antioksidan yang tinggi. Kayu manis juga dinobatkan sebagai bahan antioksidan tertinggi di antara rempah-rempah lainnya. Sebuah penelitian menunjukkan, kayu manis dapat menurunkan risiko kanker dan meningkatkan sistem kekebalan tubuh Anda.

Jadi, Anda bisa mencampurkan satu atau dua sendok teh kayu manis ke dalam secangkir kopi Anda.

Editor : Tuty Ocktaviany
Artikel Terkait
Health
2 bulan lalu

8 Tips Menurunkan Tekanan Darah Tinggi, Ternyata Rahasianya Ada di Kebiasaan Sehari-hari!

Health
2 tahun lalu

Catat Ini 3 Waktu Terbaik Makan Daging untuk Wanita

Kuliner
2 tahun lalu

Hobi Minum Kopi Setiap Hari, Ternyata Ini Dampak Positif untuk Kesehatan 

Kuliner
2 tahun lalu

5 Manfaat Kopi untuk Kesehatan yang Wajib Diketahui!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal