30 Ucapan Imlek 2024 untuk Teman, Keluarga, Hingga Bos, Penuh Makna dan Pengharapan 

Wikku D Nugroho
Ucapan Imlek 2024 untuk teman, keluarga, hingga bos. (Freepik)

JAKARTA, iNews.id - Dalam rangka merayakan Tahun Baru Imlek 2575 Kongzili, kamu dapat memberikan ucapan Imlek 2024 untuk teman, keluarga, hingga bos. Selain itu, kamu juga dapat membagikan ucapan di media sosial. 

Tahun Baru Imlek jadi momen penting bagi masyarakat Tionghoa di seluruh dunia. Sebab, biasanya mereka melakukan berbagai hal guna untuk merayakannya, salah satunya memberikan ucapan atau doa yang penuh dengan harapan. 

Memberikan ucapan Imlek 2024 kepada mereka, sama dengan mendoakan keberuntungan, kebahagiaan, dan kesuksesan menyertai mereka di tahun yang baru. 

Nah, bagi kamu yang bingung untuk merangkai kata-kata, berikut iNews.id akan berikan ulasan mengenai ucapan Imlek 2024 untuk teman, keluarga, hingga bos yang dikutip dari berbagai sumber, Jumat (9/2/2024). 

Ucapan Imlek 2024 untuk Teman 

1. Selamat Imlek 2024, sahabatku. Semoga di tahun Naga Kayu ini, kita bisa semakin solid dan kompak. Kita adalah tim yang tak terkalahkan. Gong Xi Fa Cai!

Editor : Komaruddin Bagja
Artikel Terkait
Nasional
9 bulan lalu

Gibran di Perayaan Imlek Nasional: Saya dan Pak Prabowo Shionya Kelinci

Nasional
9 bulan lalu

Pakai Batik Merah, Gibran Hadiri Perayaan Tahun Baru Imlek Nasional di TMII

Buletin
9 bulan lalu

Hujan di Tahun Baru Imlek Dipercaya Warga Tionghoa sebagai Berkah

Nasional
9 bulan lalu

Tahun Baru Imlek, 34 Napi Konghucu Dapat Pengurangan Hukuman

Buletin
9 bulan lalu

Pesawat Mendarat Darurat di Semarang, Yusril Hadiri Perayaan Imlek di Kelenteng Sam Poo Kong

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal