5 Cara Menumbuhkan Rambut di Jidat, Cocok Buat yang Mengalami Kebotakan

Syifa Fauziah
Ilustrasi cara menumbuhkan rambut di jidat. (Foto: istimewa)

3. Teh Hijau

Cara menumbuhkan rambut di jidat bisa dengan teh hijau. Teh juga juga bagus untuk membantu merangsang pertumbuhan rambut di jidat. Di dalam teh hijau mengandung banyak vitamin yang bagus untuk rambut. Anda bisa masak teh hijau, lalu diamkan hingga hangat. Basuh area jidat menggunakan teh hijau dan tutup menggunakan handuk kering. Diamkan selama 30 menit dan bilas dengan air biasa.

4. Konsumsi makanan berprotein

Jangan lupa untuk perbanyak konsumsi makanan dengan kandungan protein tinggi. Makanan berprotein mengandung omega-3 dan omega-6 yang berguna untuk memenuhi kebutuhan asam lemak esensial tubuh. Asam lemak tersebut dapat membantu menumbuhkan rambut dan mencegah kerontokan. Ada banyak makanan yang mengandung protein tinggi, seperti ikan, telur, ayam, susu, brokoli, kacang-kacangan, dan masih banyak lagi.

Editor : Elvira Anna
Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal