Ajak Anak Muda Hidup Sehat, Partai Perindo Bakal Bikin Kegiatan Berbasis Olahraga 

Muhamad Fadli Ramadan
Bacaleg Partai Perindo foto bersama usai lari 5K di GBK. (foto: Fadli)

“Kami dari bacaleg Partai Perindo, terutama pemuda-pemuda ingin memasyarakatkan aktivitas olahraga tidak hanya lari, tidak hanya senam, tidak hanya bersepeda. Kita akan memasyarakat olahraga yang lain juga, yang tentunya akan melibatkan banyak publik,” ujarnya.

Partai Perindo dikenal sebagai partai modern yang peduli rakyat kecil, gigih berjuang untuk penciptaan lapangan kerja dan Indonesia sejahtera. Selain itu, olahraga juga dianggap penting oleh Partai Perindo karena masyarakat saat ini kerap melupakan kegiatan yang dapat membuat tubuh sehat.

“Olahraga litu penting. Para caleg pun sangat antusias mengikuti ini. Sebagai tokoh yang di depan, kita harus mencontohkan yang baik dan jauh lebih baik lagi nanti,” katanya.

Editor : Elvira Anna
Artikel Terkait
Megapolitan
4 hari lalu

Pemprov DKI Serahkan 6.050 Ijazah Tertahan di 2025, Dina Masyusin Dorong Program Pemutihan Diperluas

Nasional
6 hari lalu

Gelar Rakerwil, DPW Partai Perindo Sumsel Susun Strategi Pemenangan Partai

Nasional
7 hari lalu

Partai Perindo Turun Langsung ke Sumbar, Distribusikan Bantuan bagi Korban Bencana

Nasional
11 hari lalu

Legislator Fraksi Partai Perindo Dina Masyusin Dukung Pelatihan Kerja Pemuda di Rawa Buaya: Banyak yang Kreatif

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal