Beri Semangat, MNC Peduli Donasikan Masker dan Gelar Aktivitas Kreatif untuk Anak Pejuang Kanker

Devi Pattricia
Beri Semangat, MNC Peduli Donasikan Masker dan Gelar Aktivitas Kreatif untuk Anak Pejuang Kanker (Foto: Devi)

JAKARTA, iNews.id - MNC Peduli menggelar aksi sosial untuk anak pejuang kanker di Rumah Singgah Sahabat Ayah Sarah. MNC Peduli memberikan masker dan aktivitas kreativitas untuk anak pejuang kanker

Aksi sosial ini menjadi salah satu program yang dilakukan rutin MNC Peduli untuk membagikan masker ke rumah singgah yang membantu para pejuang kanker. 

Head of CSR MNC Group, Tengku Havid mengapreasi keberadaan rumah singgah untuk membantu para pejuang kanker seperti Rumah Singgah Sahabat Ayah Sarah. 

“Kami sangat mengapresiasi dengan adanya rumah singgah ini yang dapat membantu saudara-saudara kita yang mempunyai anak-anak pejuang kanker. Kehadiran kami di sini bisa memberikan semangat baik kepada rumah singgah nya sendiri, orangtua, maupun anak-anaknya juga,” kata Tengku saat ditemui di Rumah Singgah Sahabat Ayah Sarah, Rabu (20/3/2024).

Tengku menjelaskan, kegiatan donasi masker ini ditargetkan akan ada sebanyak satu juta masker yang akan dibagikan ke rumah-rumah singgah kanker yang ada di Indonesia. 

Editor : Dini Listiyani
Artikel Terkait
Megapolitan
7 hari lalu

Warga Antusias Ikut Cek Kesehatan Gratis MNC Peduli Bersama PMI Jakpus

Megapolitan
7 hari lalu

MNC Peduli dan PMI Jakpus Cek Kesehatan hingga Bagikan Masker Gratis ke Warga

Nasional
8 hari lalu

Cerita Fazri, Jadi Makin Percaya Diri usai Ikut Operasi Bibir Sumbing Gratis MNC Peduli

Bisnis
11 hari lalu

MNC Bank Komitmen Dukung Target Net Zero dan SDGs Melalui Gerakan Lingkungan Berseri

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal