Dia menyebutkan, penyebaran mutasi virus baru ini tak secepat B117 yang berasal dari Inggris. Namun, sifatnya yang resisten terhadap antibodi, menjadi peringatan penting bagi masyarakat.
“Yang paling disorot dari N439K adalah sifatnya yang resisten terhadap antibodi alias tidak mempan," katanya.