Indonesia Akan Kedatangan 50 Juta Dosis Vaksin Novavax dari Amerika Serikat 

Muhammad Sukardi
Indonesia tengah menunggu kedatangan vaksin Novavax dari Amerika Serikat (AS) sebanyak 50 juta dosis vaksin. (Foto: Reuters)

Indonesia menargetkan bisa memvaksinasi 400 juta dosis vaksin Covid-19 (dua dosis) hingga akhir tahun. Di mana ketersediaan vaksin menjadi tanggung jawab pemerintah yang terus diupayakan hingga saat ini. 

Vaksinasi diharapkan dapat menjadi salah satu solusi mengentaskan pandemi, selain masyarakat tetap harus menjalani protokol kesehatan ketat, sekalipun sudah divaksin dosis lengkap.

Editor : Dani M Dahwilani
Artikel Terkait
Megapolitan
2 jam lalu

Pramono Usul ke Menkes agar Pembangunan RS Internasional di Lahan Sumber Waras Masuk PSN

Health
7 jam lalu

Hujan di Jakarta Mengandung Mikroplastik, Menkes Imbau Warga Pakai Masker

Nasional
7 hari lalu

BGN: 106 Dapur MBG Ditutup Imbas Kasus Keracunan Massal

Nasional
25 hari lalu

Kondisi Terkini 9 Orang yang Terpapar Zat Radioaktif CS-137 di Cikande

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal