Minder Punya Tubuh Pendek, Ini Cara Menambah Tinggi Badan 

Ratu Syra Quirinno
Banyak orang memikirkan tinggi badan dan mencari mencari cara agar terlihat lebih tinggi. (Foto: Reuters)

JAKARTA, iNews.id - Banyak orang memikirkan tinggi badan dan mencari mencari cara agar terlihat lebih tinggi. Tahukah Anda tinggi badan tidak sepenuhnya didasarkan pada genetika.  

Ada beberapa faktor yang memengaruhi tubuh dan perawakan Anda. Bagaimana menambah tinggi badan? Dikutip dari Brightside, Rabu (28/4/2021), berikut tips menambah tinggi badan.

1. Mendapat vitamin D dari matahari 

Anda mendapatkan banyak vitamin D dari sinar matahari langsung. Tapi itu hanya berguna jika tingkat ultraviolet B (UVB) tidak terlalu rendah. Anda dapat mempelajari tentang sinar ultraviolet dan keadaannya saat ini dari prakiraan cuaca. 

2. Posisi tegak tubuh 

Banyak orang cenderung membungkuk terutama saat duduk dalam waktu lama. Postur membungkuk menyebabkan tulang belakang menekuk dan akan membebani anda beberapa inci dari waktu ke waktu. Jika Anda belajar mempertahankan postur tubuh yang benar dan lurus, akan melihat perawakan secara keseluruhan mulai membaik. 

Editor : Dani M Dahwilani
Artikel Terkait
Health
2 tahun lalu

Begini Cara Meninggikan Badan 15 cm dalam 1 Minggu, Salah Satunya Hindari Begadang!

Internasional
3 tahun lalu

Jengkel Ditolak Perempuan karena Pendek, Pria Ini Nekat Operasi Perpanjang Kaki

Health
3 tahun lalu

5 Aplikasi Ukur Tinggi Badan Online, Ada yang Sudah Pernah Kamu Gunakan?

Internasional
3 tahun lalu

Pria Ini Rela Habiskan Rp2,5 Miliar, Jalani Operasi Menyakitkan demi Tambah Tinggi Badan 12,7 Cm

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal