Orang yang Jalannya Cepat Punya IQ Tinggi, Ini Faktanya

Muhammad Sukardi
Jalan kaki cepat baik untuk kesehatan otak. (Foto: Freepik)

Studi ini juga menunjukkan bahwa orang yang berjalan lambat tidak hanya ber-IQ lebih rendah tapi juga memiliki stabilitas emosional yang kurang baik. Bahkan, keterampilan motorik mereka lebih lambat bahkan saat masih balita.

"Orang yang jalannya lambat itu berkorelasi dengan struktur otak yang terganggu, termasuk volume otak yang lebih kecil, penipisan korteks, dan berkurangnya luas permukaan otak," papar studi tersebut.

Hal itu menunjukkan bahwa pejalan kaki yang lambat menghadapi risiko demensia dan percepatan penuaan otak yang lebih tinggi dibandingkan pejalan kaki yang cepat.

So, itu dia penjelasan mengenai orang yang jalannya cepat memiliki IQ lebih tinggi dibandingkan berjalan kaki lambat. 

Editor : Muhammad Sukardi
Artikel Terkait
Nasional
6 bulan lalu

Dedi Mulyadi Sebut Anak-Anak yang Lulus dari Barak TNI IQ-nya di Atas 78! 

Nasional
8 bulan lalu

40 Contoh Soal Tes IQ dan Jawabannya, Buktikan Seberapa Tajam Logikamu!

Internasional
12 bulan lalu

Negara dengan Kecerdasan IQ Tertinggi, Indonesia Peringkat Berapa?

Health
2 tahun lalu

Cara Mengetahui IQ Kita, Langkah Mengukur Level Kecerdasan 

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal