Mempekerjakan Asisten Rumah Tangga
Persyaratan utama ibu yang bekerja sebaiknya mempekerjakan asisten rumah tangga untuk membantu mengatasi urusan rumah tangga. Asisten rumah tangga akan membantu Anda mengurus tgas rumah sehari-sehari sehingga tidak terlalu berat. Adanya ART waktu Anda bersama keluarga akan lebih berkualitas.
Mambuat Kebijakan Tidak Bekerja ketika Di rumah
Buatlah kebijakan secara jelas kepada kolega atau atasan Anda di tempat kerja, bahwa Anda tidak akan membuka email kerja atau menjawab panggilan terkait pekerjaan ketika di rumah kecuali mendesak.
Waktu dirumah Anda harus benar-benar menghabiskan waktu bersama keluarga dan anak-anak.
Menetapkan Prioritas
Setiap bangu pagi Anda harus pandai mengatur prioritas baik dirumah atau ketika bekerja. Dengan kata lain, Anda harus dapat mengatasi pekerjaan di tempat kerjasebelum pulang ke rumah.
Mencoba Bekerja yang Deka dengan Rumah Anda
Tips ini sangat penting bagi ibu yang bekerja di kota metropolitan. Pasalnya mereka yang bekerja di kota metropolitan sangat menyita waktu. Anda bisa menghabiskan waktu diperjalanan 3-4 jam setiap hari.