Waspada Kanker Payudara, Ayo Rajin Lakukan SADARI!

Syifa Fauziah
Pentingnya melakukan SADARI untuk deteksi dini kanker payudara. (Foto: Ilustrasi)

JAKARTA, iNews.id - Penyakit kanker masih menjadi momok menakutkan bagi masyarakat. Salah satunya, kanker payudara yang lebih banyak menyerang kaum perempuan.

Berdasarkan data dari Kementerian Kesehatan (Kemenkes), tercatat ada 2,3 juta perempuan di dunia yang didiagnosis kanker payudara. Sayangnya, 70 persen pasien kanker tersebut baru berkunjung ke rumah sakit ketika sudah stadium akhir. 

Demi mencegah hal tersebut, salah satu yang bisa dilakukan adalah dengan pemeriksaan payudara sendiri (SADARI). Namun, hingga saat ini masih banyak masyarakat yang belum peduli untuk melakukan pemeriksaan. 

Peneliti dan Ahli Herbal dari Kementerian Kesehatan Dr Jusuf Kristianto MM MHA MPH PhD mengatakan, pentingnya melakukan SADARI demi mendeteksi dini kanker payudara.

"Artinya, early detection itu merupakan pilihan kita. Jadi, lakukan SADARI itu wajib untuk kita agar tidak terjadi kanker," katanya saat ditemui dalam acara seminar dan deteksi dini kanker payudara di Pelataran FIB UI, Sabtu (21/1/2023).

Editor : Siska Permata Sari
Artikel Terkait
Health
5 hari lalu

Alami Menstruasi Terlalu Dini? Disarankan Rutin Deteksi Dini Kanker Payudara

Health
6 hari lalu

Terapi Ini Jadi Harapan Baru Pasien Kanker Payudara Stadium Lanjut, Apa Itu?

Nasional
1 bulan lalu

Kanker Payudara Banyak Menyerang Gen Z, Kemenkes Buka Suara!

Health
1 bulan lalu

Kemenkes Ungkap Alasan Generasi Now Berisiko Kena Kanker, Wajib Baca!

Seleb
1 bulan lalu

Nunung Akui Serakah Jadi Penyebab Sakit Kanker Payudara

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal