Waspadai 5 Penyakit yang Mengintai di Akhir Tahun

Siska Permata Sari
Penyakit flu rentan mengintai Anda saat musim penghujan. (Foto: SeniorHealth365)

JAKARTA, iNews.id – Menjelang akhir tahun, cuaca mulai tidak menentu karena memasuki musim penghujan. Sederet penyakit pun siap mengintai Anda jika tidak diantisipasi dari sekarang. Apa saja penyakit yang patut diwaspadai?

Menjaga kesehatan memang hal penting yang tidak boleh diabaikan. Apalagi menjelang akhir tahun, di mana cuaca mulai tidak menentu karena memasuki musim hujan. Pergantian suhu dari tinggi ke rendah, panas terik, mendung, hingga hujan berangin kerap membuat tubuh rentan terserang penyakit.

Apalagi jika kalian memiliki segudang aktivitas di luar ruangan. Sebab, menurut Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG), Indonesia sendiri tahun ini akan memasuki musim hujan mulai Oktober hingga November.

Pergantian ke musim hujan inilah yang menyebabkan tubuh rentan terkena penyakit. Lantas, apa saja penyakit yang menghantui Anda di akhir tahun ini? Simak penjelasan detailnya dari iNews.id berikut ini:

Flu atau Pilek

Tidak aneh lagi jika penyakit yang satu ini akan bersarang dalam tubuh di musim hujan. Sebab, berdasarkan penelitian dari Yale University, penurunan suhu dapat menyebabkan virus penyebab flu berkembang biak lebih cepat. Udara dingin akibat musim hujan bisa memicu perubahan dalam sistem imun dan mengganggu kinerja protein dalam tubuh yang berfungsi untuk membunuh virus.

Editor : Super Admin
Artikel Terkait
Nasional
9 jam lalu

Gempa Hari Ini Guncang Banten, Cek Pusat dan Magnitudonya!

Nasional
3 hari lalu

BMKG Ungkap Fakta Mengejutkan, Sebut Tarakan Daerah Paling Rawan Gempa di Kalimantan

Nasional
3 hari lalu

BMKG Deteksi Siklon Tropis Fung-Wong, Waspada Hujan Lebat hingga Gelombang Tinggi

Nasional
4 hari lalu

Modifikasi Cuaca di Jakarta Efektif, bakal Berlangsung hingga 10 November

Sains
5 hari lalu

Supermoon 5 November 2025 di Jakarta Malam Ini Tertutup Awan, Ini Fotonya!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal