Waspadai 6 Gejala Baru Omicron, Ruam hingga Biang Keringat!

kevi laras
Ilustrasi Omicron. (Foto: istw)

3. Jari kaki Covid-19 

Jari kaki Covid-19 merupakan nama gejalanya aneh, tapi tandanya sangat khas di jari kaki yaitu muncul warna merah atau ungu yang meradang di sekitar jari kaki. Bahkan, ada beberapa kondisi disertai ruam yang rasanya perih, gatal, dan seperti terasa terbakar. 

4. Muncul biang keringat 

Ternyata biang keringat juga jadi gejala Omicron yang cukup diperhatikan di Inggris. Banyak pasien di sana yang mengeluhkan gejala ruam yang satu ini. 

Biang keringat paling sering dilaporkan muncul di tangan, kaki, dan siku. Munculnya biang keringat diketahui dapat sampai berhari-hari atau berminggu-minggu disertai rasa gatal. 

5. Ruam gatal 

Selanjutnya gejala baru pada Omicron adalah ruam gatal atau 'Hives rash'. Tanda ini banyak dilaporkan oleh warga Inggris. 

6. Ruam Chilblain 

Ruam Chilblain sangat khas dengan bercak nyeri berwarna ungu atau merah yang menonjol di kulit. Pasien muda banyak yang melaporkan gejala Omicron ini. 

Editor : Dyah Ayu Pamela
Artikel Terkait
Nasional
4 tahun lalu

Kemenkes Catat 7.562 Kasus Varian Omicron Tersebar di 28 Provinsi, DKI Jakarta Tertinggi

Video
4 tahun lalu

Mengenal Omicron Covid-19, Penanganan dan Pencegahannya

Nasional
4 tahun lalu

Indonesia Sudah Lewati Kasus Puncak Omicron

Internasional
2 tahun lalu

Picu Lonjakan Kasus Covid, Eris Masuk Daftar Varian of Interest WHO

Nasional
3 tahun lalu

Covid-19 Arcturus Terdeteksi di Indonesia, Menkes: Masih Aman

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal