Bela Nasib Pencipta Lagu Asmalibrasi, Fanny Soegi Sindir Soegi Bornean: Band Kok Serakah! 

Muhammad Sukardi
Fanny Soegi menyampaikan rahasia yang selama ini dipendamnya terkait pencipta lagu Asmalibrasi tidak sejahtera meski royalti lagu setengah miliar rupiah. (Foto: Instagram)

Dia menegaskan bahwa keresahannya itu bukan soal nominal yang tidak merata dibagikan, melainkan nurani seorang manusia yang tidak hadir di sana. 

"Bukan nominal yang aku garis bawahi, tapi nurani kalian. Band-bandan kok serakah, nggak keren blas," kata Fanny. 

Fanny cerita kalau sejatinya dia sudah sejak lama ingin mengutarakan keresahan ini, tapi dia menerima 'celetukan' yang sifatnya seperti mengancam. 

"Fanny lupa toh kalau di belakang ini orang-orang penting?" Iya aku tahu kalian jurnalis, meskipun aku sendirian, aku nggak takut, aku masih berpegang teguh rasa adil," tuturnya. 

"Sekarang aku nggak takut ancaman, aku perempuan, aku berpegang teguh keadilan," tambah Fanny Soegi. 

Sebagai informasi, pencipta lagu Asmalibrasi adalah Fanny Soegi dan Dhimas Tirta Franata atau dimectirta. Tak hanya lagu Asmalibrasi, Fanny dan Dhimas juga menciptakan tujuh lagu lainnya, yaitu Raksa, Saturnus, Pijaraya, Haribaan, Kala, Samsara, dan Aguna.

Editor : Muhammad Sukardi
Artikel Terkait
Nasional
4 hari lalu

Polri Tetapkan 2 Eks Pejabat Kementerian ESDM Jadi Tersangka Korupsi Proyek Penerangan Jalan

Nasional
5 hari lalu

Pemerintah Terbitkan Surat Edaran Wajib Bayar Royalti Lagu di Resto hingga Mal

Nasional
6 hari lalu

Menteri Imipas Beri Bocoran soal Keberadaan Buron Korupsi Minyak Pertamina Riza Chalid

Nasional
10 hari lalu

Kardinal Suharyo Singgung Marak Kasus Korupsi, Serukan Taubat Nasional

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal