Bukan Hanya Ndhank Pencipta Lagu Mungkinkah Ternyata 2 Orang, Bagaimana Cara Bagi Royaltinya?

Ravie Wardanie
Gitaris Stinky Irwan Batara bersama Andre Taulany saat manggung bersama. (Foto: Instagram Irwan Stinky)

"Di sini tercatat di publisher atau secara hukum lagu itu ada dua pencipta, Irwan dan Ndhank. Kalau mau dibagi dua (lagunya) gimana caranya ya, agak aneh ya. Jadi selama itu belum tertulis memang dibagi dua atau gimana kita tetap bawakan, enggak masalah," kata Irwan.

Irwan bersama para pesonel Stinky lainnya juga menegaskan akan tetap membawakan Mungkinkah selama Ndhank belum menunjukan somasi tertulis secara resmi. "Iyalah (tetap bawakan Mungkinkah, masih becanda gitu belum resmi," ujarnya.

Irwan menagaskan pihaknya siap pasang badan jika larangan membawakan lagu Mungkinkah dari sNdhank dibawa ke jalur hukum. Ini disikapi Irwan menanggapi somasi yang dilayangkan mantan personelnya pada 30 Desember 2023.

Editor : Dani M Dahwilani
Artikel Terkait
Seleb
3 hari lalu

Andre Taulany dan Erin Pilih Urus Anak Bersama usai Sepakat Cerai dengan Damai

Seleb
3 hari lalu

Andre Taulany dan Erin Akhirnya Sepakat Cerai!

Seleb
8 hari lalu

Daftar Artis Jalani Sidang Cerai di PA Jaksel, Terbaru Raisa dan Hamish Daud!

Seleb
10 hari lalu

Andre Taulany dan Erin Kompak Tak Hadiri Sidang Cerai, Gagal Pisah?

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal