Chen EXO Akan Jalani Wamil 26 Oktober: Selamat Tinggal, Aku Akan Lakukan yang Terbaik

Siska Permata Sari
Chen EXO akan jalani wamil 26 Oktober 2020. (Foto: Soompi)

JAKARTA, iNews.id - Chen EXO akan menjalani wajib militer (Wamil) di pertengahan Oktober ini. Menjelang keberangkatannya, member grup musik EXO tersebut berpamitan dengan penggemar melalui surat.

Pada 16 Oktober 2020, pemilik nama asli Kim Hong-dae ini membagikan surat tulisan tangan, di mana dia memberi tahu akan mendaftar di militer pada 26 Oktober.

“Halo, ini Chen. Apakah kalian semua baik-baik saja dan tetap sehat akhir-akhir ini, ketika perubahan suhu harian sangat parah?” tulisnya seperti dikutip dari Soompi, Jumat (16/10/2020).

Chen mengungkapkan bahwa surat tersebut untuk mengucapkan selamat tinggal pada penggemarnya.

“Alasanku menulis kepada kalian semua hari ini untuk memberi tahu kalian bahwa aku akan mendaftar di militer pada 26 Oktober dan setidaknya mengucapkan selamat tinggal kepada kalian melalui surat ini,” tulisnya.

Editor : Tuty Ocktaviany
Artikel Terkait
Seleb
22 hari lalu

Welcome Back! Song Kang Selesai Wamil Hari Ini

Internasional
2 bulan lalu

Ukraina Cabut Larangan Laki-Laki Bepergian ke Luar Negeri Setelah 3 Tahun Perang

Internasional
2 bulan lalu

Ribuan Yahudi Ultra-Ortodoks Israel Demo Tolak Dikirim Perang ke Gaza

Internasional
2 bulan lalu

Jumlah Tentara Korsel Anjlok 20 Persen dalam 6 Tahun, Ada Apa?

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal