Daftar 23 Peserta Lolos ke Babak Live Showcase Indonesian Idol XIII, Ayo Dukung Jagoanmu

Muhamad Fadli Ramadan
Berikut daftar 23 peserta Indonesian Idol 2024 yang lolos ke babak Live Showcase. Sekarang pilihan di tangan kamu. (Foto: Indonesian Idol)

JAKARTA, iNews.id - Babak Elimination 3 Indonesian Idol 2024 Season XIII telah berakhir. Sebanyak 22 peserta berhasil lolos ke babak berikutnya, yaitu Live Showcase. 

Artinya, seluruh peserta akan tampil langsung di hadapan seluruh masyarakat Indonesia. Sebagai informasi, Elimination 3 menjadi babak terakhir para peserta dinilai langsung para juri. 

Babak berikutnya di Live Showcase giliran masyarakat Indonesia memilih langsung idola baru mereka yang akan lolos ke babak berikutnya.

"Tugas kita sekarang sudah selesai. Sekarang, tugas penonton yang menentukan," kata Bunga Citra Lestari (BCL).

Bagaimana menurut Rosa dengan peserta tahun ini? "Menurut aku sih season ini berat banget. Mereka tuh udah punya kualitas. Tapi apakah mereka bisa mengatasi ini, kita lihat saja," ujar Rossa.

Seluruh peserta juga mendapatkan banyak masukan dari juri agar mereka bisa bertahan dan lolos hingga ke babak puncak. Sebab, masyarakat Indonesia yang akan menentukan nasib mereka di Indonesian Idol 2024.

Bahkan, Jayadi, anak seorang tukang kayu yang berhasil membuat para juri menangis dengan lagu ciptaannya gagal lolos ke babak berikutnya. Ini karena dia tidak tampil maksimal di Elimination 3.

Editor : Dani M Dahwilani
Artikel Terkait
Film
27 hari lalu

RCTI+ Originals Terbaru, Idolove Bisa Lihat Idola Jalan Bareng Fansnya

Film
27 hari lalu

Kita Kepo, Program RCTI+ Originals untuk Tahu Update Para Idola!

Music
2 bulan lalu

Top 10 Indonesian Idol 13 Tunjukkan Kualitas di Synchronize Fest 2025

Music
2 bulan lalu

Kesempatan Terakhir Jadi Idola Indonesia! Audisi Indonesian Idol XIV Berakhir di Kota Jakarta

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal